Dimsum dalam bahsa kantonis yang berarti “makanan kecil”. Biasanya dimsum dimakan sebagai sarapan oleh orang tiongkok. Dimsum merupakan makanan kecil yang terbuat dari daging yang dibungkus dengan kulit pangsit. Dewasa ini, dimsum terbuat dari berbagai macam olahan daging. Di tiongkok